BlackBery 10 Suguhkan 100 Ribu Aplikasi

detail berita

OTTAWA - BlackBerry -- sebelumnya Research In Motion (RIM) -- mengumumkan bahwa perangkat besutannnya yang berjalan pada sistem operasi BlackBerry 10 disuguhkan lebih dari 100.000 aplikasi. 

Lebih dari 100.000 aplikasi secara resmi tersedia padaplatform aplikasi BlackBerry World, di mana 30.000 aplikasi dimasukkan dalam tujuh bulan terakhir. Demikian dilansir dariSoftpedia, Jumat (23/3/2013). 

Aplikasi yang dapat dinikmati pemilik BlackBerry Z10, termasuk Facebook, Foursquare, NHL GameCenter, N.O.V.A. 3, Slacker, Songza, Twitter, Waze, dan WhatsApp. 

Selain itu, BlackBerry 10 akan kehadiran sejumlah aplikasi yang memang dirancang khusus untukplatform yang dipamerkan akhir Januari lalu, seperti CNN, The Daily Show Headlines, eBay, eMusic, Maxim, MLB at Bat, MTV News, Pageonce, PGA, Rdio, Skype, Soundhound, dan Viber.

"Respon atas platform dan aplikasi BlackBerry 10 luar biasa. Pengguna disuguhkan dengan aplikasi yang tersedia, dan terus tumbuh, kini tercatat lebih dari 100.000 aplikasi," kata Vice President, Global Alliances di BlackBerry, Martyn Mallick.

Penulis : Unknown | Sebatas Pengetahunaku | Blog + Magazine | Just Unique Post

Artikel BlackBery 10 Suguhkan 100 Ribu Aplikasi ini dipublish oleh Unknown pada hari . Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 4 komentar: di postingan BlackBery 10 Suguhkan 100 Ribu Aplikasi
 

4 komentar:

  1. Infonya sangat bermanfaat gan.thank's gan

    BalasHapus
  2. wah emang blackberry 10 sungguh luar biasa fitur2nya, tp juga luar biasa harganya -_-

    BalasHapus
  3. @krisdian : iya sama-sama
    @Hamidi W.r: Bener tu sob

    BalasHapus